Detail Produk
Jual Mini Bluetooth Printer Kasir Thermal Receipt Tanpa Tinta. Printer ini sebagaimana umumnya printer thermal jadi tidak perlu tinta lagi, karena menggunakan energi panas, jadi pada kertas printer thermal akan bisa mengeluarkan tulisan struk nota.
Printer kasir ini dapat terkoneksi menggunakan bluetooth, jadi lewat hp anda langsung bisa ngeprint nota. Cocok untuk printer kasir anda bagi yang punya bisnis seperti rumah makan, warung , retail , toko klontong, minuman dan lain sebagainya.
Printer ini bisa portable, karena menggunakan baterai cas isi ulang. Jadi tanpa perlu colokĀ ke listrik.
Detail Spesification Printer kasir bluetooth:
Kelengkapan dalam paket printer kasir bluetooth:
Printer
kertas thermal
adaptor
case
buku manual
cd driver
Tags: Printer, Printer Kasir


